Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak: Dion Markx seperti Kakang Rudianto dan Robi Darwis

Cikal Bintang, Jurnalis
Selasa 27 Januari 2026 07:17 WIB
Dion Markx calon bek andalan Persib Bandung. (Foto: Instagram/@dion.markx)
Share :

"Mereka adalah masa depan klub. Semuanya perlu berlatih dan mendapatkan kesempatan untuk melihat siapa yang bisa masuk tim utama nantinya," ujar Bojan Hodak.

Selain merekrut Dion Markx, Persib Bandung juga resmi mendatangkan Layvin Kurzawa. Mantan bek Paris Saint-Germain (PSG) itu dikontrak sampai Mei 2026 dengan opsi perpanjangan selama satu musim.

Kehadiran Layvin Kurzawa dan Dion Markx menegaskan misi besar Persib Bandung musim ini. Selain mempertahankan trofi Super League, Persib Bandung juga berjuang melaju sejauh mungkin di AFC Champions League 2 2025-2026.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya