Telah Beli 2 Pemain, Aktivitas Transfer Persija Jakarta Belum Selesai

Tino Satrio, Jurnalis
Selasa 21 Desember 2021 13:55 WIB
Persija Jakarta masih berburu pemain baru (Foto: Liga Indonesia Baru)
Share :

"Jadi, hari ini, kita masih dalam proses negosiasi dengan beberapa pemain. Apakah salah satu itu pemain asing, ya bisa jadi," ucapnya.

Bepe hanya menjelaskan, bahwa pemain yang sudah didatangkan ataupun sedang dalam negosiasi adalah permintaan langsung dari Alessio. Manajemen tidak ikut campur siapa yang dibeli pada bursa transfer ini.

Menarik untuk ditunggu, siapa yang akan didatangkan oleh arsitek asal Italia tersebut. Seorang gelandang serang mungkin menjadi pilihan utama karena Alessio sering bilang, bahwa dia butuh pemain kreatif.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya