Pemerintah Izinkan Penonton Hadir di Laga Liga 1 dan Liga 2021-2022, PSSI Siapkan Regulasinya

Tino Satrio, Jurnalis
Selasa 12 Oktober 2021 18:47 WIB
Logo PSSI. (Foto: PSSI)
Share :

Tentunya, PSSI sangat mengapresiasi lampu hijau yang diberikan pemerintah. Menurutnya, para suporter dan pecinta sepak bola di tanah air akan senang dan tak sabar akan terwujudnya rancangan tersebut.

"PSSI mengapresiasi kebijakan pemerintah dalam hal ini Ketua Gugus Tugas COVID-19 Jawa-Bali tentang adanya suporter atau penonton di Liga 1 dan Liga 2. Teman-teman suporter pun akan dengan senang hati menyambut hal ini," imbuhnya.

Pada ajang PON XX Papua 2021, cabang olahraga (cabor) sepakbola sudah diperbolehkan adanya penonton. Hal itu membuktikan sejatinya membolehkan penonton di stadion bisa diterapkan di Liga 1 dan Liga 2 tapi dengan protokol yang sangat ketat pastinya.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya