Persija Jakarta vs Persita Tangerang Sama Kuat di Babak Pertama

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Selasa 28 September 2021 21:44 WIB
Persija Jakarta imbang 1-1 dengan Persita Tangerang di babak pertama (Foto: Twitter/@Liga1Match)
Share :

Hingga akhirnya pada menit ke-29, Rohit Chand membuka keran gol Persija. Melalui umpan silang Marco Motta, Rohit melepaskan tendangan dan menjebol gawang Persita.

Pendekar Cisadane menyamakan kedudukan pada menit ke-41 lewat Irsyad Maulana. Berawal dari kemelut di kotak penalti Persija, Irsyad melepaskan tendangan kencang. Skor 1-1 pun menutup babak pertama.

Susunan pemain Persija vs Persita:

Persija XI (4-5-1): Adixi Lenzivio, Dwiki, Otavio Dutra, Maman, Marco Motta, Rezaldi Hehanusa, Tony Sucipto, Alfriyanto Nico, Osvaldo Haay, Rohit Chand, Marko Simic.

Cadangan: Beny, Rio Fahmi, Muhammad Ferarri, Salman, Rangga W, Yann Motta, D. Pamungkas, Ginting, Ramdani Lestaluhu, Taufik Hidayat.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya