Pose Konyol Pemain Cadangan Bayern Munich dengan Piala Liga Champions

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Senin 24 Agustus 2020 12:07 WIB
Bayern Munich juara Liga Champions 2019-2020. (Foto/Twitter Bayern Munich)
Share :

Pada Liga Champions musim ini, pemain berusia 24 tahun tersebut hanya bermain tiga kali bermain. Ia kalah bersaing dengan pemain muda asal Kanada, Alfonso Davies yang menjadi andalan Hans-Dieter Flick di posisi bek kiri.

Sementara sang pencetak gol terbanyak Liga Champions musim ini, Robert Lewansdowski terlihat menatap piala Liga Champions dengan senyuman kebahagiaan.

Pemain yang mencetak 15 gol di turnamen tersebut, juga tampak sedang menatap tajam medali emas Liga Champions seorang diri.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya