Klasemen Sementara Grup B Piala Presiden 2022 Kelar Laga Barito Putera vs Madura United: Barito Putra di Puncak, Persija Jakarta Juru Kunci

Tim Okezone, Jurnalis
Sabtu 25 Juni 2022 19:32 WIB
Berikut klasemen sementara Grup B Piala Presiden 2022. (Foto: Instagram/@psbaritoputeraofficial)
Share :

RANS Nusantara FC baru akan melakoni laga keempat alias pamungkas pada 28 Juni 2022. Laga itu akan mempertemukan RANS Nusantara FC melawan Borneo FC.

Kemudian, posisi ketiga diisi oleh Borneo. Mereka kini mengemas 4 poin dari 2 laga yang sudah dilakoni. Sebelum melawan RANS Nusantara FC, Borneo FC akan melakoni laga ketiga Grup B pada malam ini dengan melawan Persija Jakarta.

Persija sendiri kini masih berada di posisi juru kunci dengan raihan 0 poin. Mereka belum menang di 2 laga yang sudah dilakoni sejauh ini.Di atas Persija alias posisi keempat diisi oleh Madura United yang sudah mengemas 2 poin usai melakoni 3 laga.

Berikut Klasemen Sementara Grup B Piala Presiden 2022 Kelar Laga Barito Putera vs Madura United:

1. Barito Putera: 6 Poin

2. RANS Nusantara: 5 Poin

3. Borneo FC: 4 Poin

4. Madura United: 2 Poin

5. Persija Jakarta: 0 Poin

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya