Detail Kontrak Adrien Rabiot Bersama Juventus

Ramdani Bur, Jurnalis
Kamis 20 Juni 2019 11:56 WIB
Rabiot bela Juventus musim depan. (Foto: REUTERS)
Share :

Pada akhirnya, Rabiot menjatuhkan pilihan kepada Juventus, klub yang pada hari ini memperkenalkan sang pelatih anyar, Maurizio Sarri. Terhitung sejak 2009, Rabiot tercatat sebagai pemain bintang kesembilan yang didatangkan Juventus dengan status gratis.

Sebelummya, Juventus mendatangkan Fabio Cannavaro pada 2009, Andrea Pirlo (2010), Paul Pogba (2012), Fernando Llorente (2013), Kingsley Coman (2014), Sami Khedira (2015), Dani Alves (2015) dan Emre Can (2018). Menarik menanti kiprah Rabiot bersama Juventus, klub asing pertamanya.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya