Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Timnas Korea Selatan U-20 vs Suriah U-20 di Piala Asia U-20 2025: Taeguk Warriors Muda Menang 2-1

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Jum'at, 14 Februari 2025 |16:12 WIB
Hasil Timnas Korea Selatan U-20 vs Suriah U-20 di Piala Asia U-20 2025: Taeguk Warriors Muda Menang 2-1
Suasana laga Timnas Korea Selatan U-20 vs Suriah U-20 di Piala Asia U-20 2025. (Foto: AFC)
A
A
A

Hingga akhirnya, Suriah U-20 berhasil mengejutkan gawang Korea Selatan U-20 di menit ke-60. Tim polesan Mohamad Kwid itu mampu memperkecil kedudukan menjadi 1-2 lewat gol Aland Abdi.

Setelah itu, pertandingan berjalan cukup alot. Kedua kesebelasan terus jual beli serangan, namun belum ada tambahan gol yang tercipta sampai laga memasuki menit ke-80.

Timnas Korea Selatan U-20 vs Suriah U-20. (Foto: AFC)
Timnas Korea Selatan U-20 vs Suriah U-20. (Foto: AFC)

Situasi pun tak berubah hingga wasit meniup peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan. Korea Selatan U-20 menutup laga dengan kemenangan tipis 2-1 atas Suriah U-20.

Susunan Pemain Korea Selatan U-20 Vs Suriah U-20:

Korea Selatan U-20: Park Sangyoung (GK); Bae Hyunseo, Kim Seojin, Shin Minha, Son Seungmin, Sung Shin, Kim Taewon, Baek Mingyu, Yoon Doyoung, Ha Jeongwoo, Cho Hyeonu.

Pelatih: Lee Chang Won.

Suriah U-20: Maksim Sarraf (GK); Omran Khalouf, Abdulrahman Alarjah, Hashem Alhammami, Ahad Alkalou, Anas Dahhan, Aland Abdi, Mahmoud Alomar, Majd Ramadan, Homam Mahmoud, Mohammad Almustafa.

Pelatih: Mohamad Kwid.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement