Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Beda Nasib Kim Kurniawan, Sergio van Dijk dan Tantan di Persib Bandung

Oris Riswan , Jurnalis-Jum'at, 12 Januari 2018 |10:26 WIB
Beda Nasib Kim Kurniawan, Sergio van Dijk dan Tantan di Persib Bandung
Kim Kurniawan mendapat kontrak tiga tahun dari Persib. (Foto: Jatnika Sadili/Persib.co.id)
A
A
A

BANDUNG - Kim Jeffrey Kurniawan sudah mendapat kejelasan nasibnya bersama Persib Bandung. Kemarin, ia sudah menandatangani kontrak dengan manajemen Persib.

Tak tanggung-tanggung, Kim diganjar kontrak dengan durasi tiga tahun. Durasi kontrak itu sama dengan yang disodorkan manajemen kepada Victor Igbonefo.

"Senang dan bangga resmi tetap menjadi pemain Persib Bandung untuk 3 tahun ke depan hingga 2021. Terima kasih @persib_official atas kepercayaan walaupun dalam kondisi cedera," kata Kim melalui akun Instagram @kimkurniawan, Kamis 11 Januari 2018.

Ia juga mengucapkan terima kasih kepada Bobotoh yang selama ini selalu setia mendukungnya. Harapan besar pun diungkapnya eks pemain Pelita Bandung Raya dan Persema Malang itu.

BACA JUGA: Masa Depan Kim, Sergio, dan Tantan Masih Menggantung di Persib

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement