Tak Mau Imbang Apalagi Kalah, Bojan Hodak Targetkan Persib Bandung Menang di Kandang Lion City Sailors

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Senin 24 November 2025 20:44 WIB
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (Foto: Instagram/persib)
Share :

2. Motivasi Balas Dendam

Hodak menyadari tantangan berat yang akan dihadapi, namun ia menegaskan bahwa skuadnya juga akan tampil maksimal demi membawa pulang tiga poin.

Bojan Hodak di sesi latihan Persib Bandung. (Foto: Instagram/persib)

Hasil imbang 1-1 melawan Lion City Sailors pada pertemuan pertama di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), 18 September 2025 lalu, menjadi motivasi tambahan bagi Thom Haye dan rekan-rekan setimnya untuk bisa meraih kemenangan di laga tandang ini.

“Tentu mereka akan tampil all out untuk meraih targetnya. Tapi, kami pun akan berusaha lebih keras lagi, memainkan pertandingan yang bagus dan meraih hasil positif dari sana,” tutup Hodak.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya