Klasemen Akhir Grup F AFC Champions League 2 2024-2025: Persib Bandung Merana!

Ramdani Bur, Jurnalis
Kamis 05 Desember 2024 21:05 WIB
Persib Bandung juru kunci klasemen Grup F AFC Champions League 2 2024-2025. (Foto: Barly Isham/@persib.co.id)
Share :

Namun, setelah itu Lion City Sailors FC kembali mencetak tiga gol sehingga menang 5-2. Satu yang pasti, apa yang didapatkan Persib Bandung jauh dari harapan para pencinta sepakbola Tanah Air.

(Persib Bandung juru kunci klasemen Grup F. (Foto: Persib.co.id)

Berikut klasemen akhir Grup F AFC Champions League 2 2024-2025:

1. Lion City Sailors: Poin 10, Selisih Gol +4

2. Port FC: Poin 10, Selisih Gol -2

3. Zhejiang FC: Poin 9, Selisih Gol 0

4. Persib Bandung: Poin 5, Selisih Gol -2

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya