Sang Anak Meninggal Dunia Salah Satu Alasan Cristiano Ronaldo Ingin Minggat dari Manchester United

Ramdani Bur, Jurnalis
Jum'at 29 Juli 2022 08:55 WIB
Sang anak meninggal dunia salah satu alasan Cristiano Ronaldo ingin minggat dari Manchester United. (Foto: REUTERS/Chris Radburn)
Share :

"Hanya kelahiran bayi perempuan kami yang memberi kami kekuatan untuk menjalani momen ini dengan harapan dan kebahagiaan," ucap pasangan itu.

Saat ini, Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez mengurus lima orang anak. Mereka ialah Cristiano Ronaldo Jr, Eva, Mateo, Alana Martina dan Bella Esmeralda.

Karena itu, Cristiano Ronaldo mencoba melupakan kenangan buruk itu dengan meninggalkan Kota Manchester. Sejauh ini, manajemen Manchester United kekeuh tak mau melepas Cristiano Ronaldo.

Di saat bersamaan, belum ada tawaran masuk ke Manchester United untuk memboyong Cristiano Ronaldo. Karena itu, menarik menanti kelanjutan masa depan Cristiano Ronaldo.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya