Persib Bandung vs Persiraja Banda Aceh: Robert Rene Janji Pangeran Biru Takkan Remehkan Laskar Rencong

Muammar Yahya Herdana, Jurnalis
Jum'at 04 Maret 2022 14:56 WIB
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts. (Foto: Laman Resmi Persib)
Share :

Hingga kini Persib belum mengantongi nama-nama pemain yang siap diturunkan pada pertandingan tersebut. Coach Alberts juga akan mempertahankan laga-laga berikutnya agar Persib bisa menjadi juara di musim ini.

“Kita bukan hanya menyiapkan pertandingan melawan Persiraja. Kita juga harus memperhatikan pertandingan berikutnya. Jadi kita harus memperhatikan pemain untuk melawan tim yang juga mengejar titel juara,” tambahnya.

Saat ini Persib berada di posisi kedua dan hanya beda tiga poin dengan Bali United yang menempati posisi puncak klasemen Liga 1 2021-2022. Dengan sama-sama menyisakan enam laga lagi, maka persaingan Persib dengan Bali jelas semakin menarik.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya