Arema FC Bersiap Mulai Latihan Juli 2020

Avirista Midaada, Jurnalis
Senin 29 Juni 2020 23:32 WIB
Arema FC dijadwalkan kembali berlatih pada Juli 2020 (Foto: Liga Indonesia Baru)
Share :

Sebagai informasi, PSSI telah memutuskan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 digulirkan kembali pada Oktober mendatang. Keputusan ini ditegaskan oleh surat bernomor SKEP/53/VI/2020 bertanggal 27 Juni 2020 tentang kelanjutan kompetisi usai terhenti akibat pandemi Covid-19.

Meski bergulir, nantinya PSSI akan menyusun protokol kesehatan Covid-19 saat pelaksanaan laga-laga lanjutan Liga 1, Liga 2, bahkan hingga Liga 3.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya