Tottenham Ditahan Middlesbrough, Mourinho Salahkan Bola

Ramdani Bur, Jurnalis
Senin 06 Januari 2020 11:40 WIB
Jose Mourinho kesal Tottenham gagal menang. (Foto: @SpursOfficial)
Share :

“Saya pikir bola yang digunakan tadi adalah bola voli pantai. Menurut saya, bola terlalu ringan sehingga tidak membantu para pemain,” kata Mourinho mengutip dari Goal, Senin (6/1/2020).

Selanjutnya, Tottenham akan melakoni laga ke-22 Liga Inggris 2019-2020 dengan menjamu Liverpool pada Minggu 12 Januari 2020 malam WIB. Tentu, butuh usaha ekstra bagi Son Heung-min dan kawan-kawan jika ingin menumbangkan Liverpool yang hingga kini belum terkalahkan di Liga Inggris 2019-2020.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya