Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Prediksi Timnas Maroko U-17 vs Ekuador U-17 di Piala Dunia U-17 2023: La Tri Muda Bangkit Usai Diimbangi Timnas Indonesia U-17?

Cikal Bintang , Jurnalis-Minggu, 12 November 2023 |22:53 WIB
Prediksi Timnas Maroko U-17 vs Ekuador U-17 di Piala Dunia U-17 2023: La Tri Muda Bangkit Usai Diimbangi Timnas Indonesia U-17?
Timnas Maroko U-17 siap bersaing di Piala Dunia U-17 2023. (Foto: FIFA)
A
A
A

Di sisi lain, La Tri muda -julukan Timnas Ekuador U-17- juga memiliki catatan manis, meski ditahan imbang Timnas Indonesia U-17. Mereka sukses mendominasi sepanjang pertandingan serta membukukan 18 tembakan dalam laga tersebut.

Allen Obando dan Santiago Sanchez merupakan dua pemain yang berbahaya dari Ekuador U-17. Obando sukses mencanangkan satu gol dari empat percobaan tembakan tepat sasaran. Sanchez, rekan setimnya, berperan sebagai motor serangan dari sisi kanan.

Timnas Ekuador U-17

Sanchez berhasil mengirim 13 umpan silang, dan catatan 90 persen operan yang akurat sepanjang pertandingan melawan Timnas Indonesia U-17. Tentunya, menarik menanti dua tim yang sedang berupaya menjaga momentum positif masing-masing.

Head to Head:

Berikut Hasil 5 Laga Terakhir Timnas Maroko U-17:

Timnas Maroko U-17 vs Panama U-17 2-0 (10/11/2023) | Grup A Piala Dunia U-17 2023

Timnas Maroko U-17 vs Malaga U-19 2-1 (17/10/2023) | Laga Persahabatan

Timnas Maroko U-17 vs Inggris U-19 0-1 (14/10/2023) | Laga Persahabatan

Timnas Maroko U-17 vs Uzbekistan U-17 2-0 (11/9/2023) | Laga Persahabatan

Timnas Maroko U-17 vs Uzbekistan U-17 0-1 (9/9/2023) | Laga Persahabatan

Berikut Hasil 5 Laga Terakhir Timnas Ekuador U-17:

Timnas Ekuador U-17 vs Indonesia U-17 1-1 (10/11/2023) | Grup A Piala Dunia U-17 2023

Timnas Ekuador U-17 vs Venezuela U-17 1-1 (24/4/2023) | Kejuaraan Amerika Selatan U-17 2023

Timnas Ekuador U-17 vs Argentina U-17 1-0 (21/4/2023) | Kejuaraan Amerika Selatan U-17 2023

Timnas Ekuador U-17 vs Brasil U-17 2-2 (18/4/2023) | Kejuaraan Amerika Selatan U-17 2023

Timnas Ekuador U-17 vs Cili U-17 1-0 (15/4/2023) | Kejuaraan Amerika Selatan U-17 2023

Prediksi Susunan Pemain Timnas Maroko U-17 vs Ekuador U-17:

Timnas Maroko U-17 (4-2-3-1): Taha Benrhozil (GK), Fouad Zahouani, Ismail Bakhti, Saifdine Chlaghmo, Naoufal El Hannach, Mehdi Akoumi, Adam Boufandar, Mohamed Hamony, Imran Nazih, Abdel Hamid Maali, Anas Alaoui.

Pelatih: Said Chiba

Timnas Ekuador U-17 (4-2-3-1): Christian Loor (GK), Elkin Ruiz, Jair Collahuazo, Ivis Davis, Jesus Polo, Jairo Reyes, Juan Rodriguez, Keny Arroyo, Michael Bermudez, Santiago Sanchez, Allen Obando.

Pelatih: Diego Martinez

Prediksi Skor: Timnas Maroko U-17 vs Ekuador U-17 (2-1)

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement