Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Trofi Piala Dunia U-17 Dipamerkan di Dago Park, Ribuan Warga Bandung Antusias Rasakan Trophy Experience

Miftahul Ghani , Jurnalis-Minggu, 22 Oktober 2023 |08:42 WIB
Trofi Piala Dunia U-17 Dipamerkan di Dago Park, Ribuan Warga Bandung Antusias Rasakan Trophy Experience
Acara trophy experience Piala Dunia U-17 di Dago Park, Bandung (Foto: MPI/Miftahul Ghani)
A
A
A

"Harapan saya adalah kita sama-sama masyarakat di Kota Bandung dan Kabupaten Bandung, ayo kita buktikan kita negara yang katanya gila bola. Kita buktikan, datang ke stadion ramai-ramai kita meriahkan pertama kalinya turnamen di asia tenggara," katanya.

Stadion Si Jalak Harupat

Bandung sendiri menjadi host penyisihan Grup D (Jepang, Argentina, Senegal, Polandia) serta F (Meksiko, Jerman, Selandia Baru, Venezuela) yang akan digelar di Stadion si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung.

Adapun lima lokasi latihan yang disiapkan untuk tim peserta Piala Dunia U-17 yakni di Universitas Padjajaran (Unpad), ITB, Sidolig, Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), dan Stadion Arcamanik.

(Reinaldy Darius)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement