Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Penyebab PSM Makassar Kalah Telak 0-5 dari Sabah FC di AFC Cup 2023-2024

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Sabtu, 07 Oktober 2023 |00:03 WIB
Penyebab PSM Makassar Kalah Telak 0-5 dari Sabah FC di AFC Cup 2023-2024
Laga PSM Makassar vs Sabah FC. (Foto: PSM Makassar)
A
A
A

PENYEBAB PSM Makassar kalah telak 0-5 dari Sabah FC di AFC Cup 2023-2024 akan diulas dalam artikel ini. Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares, mengatakan pemainnya sudah berusaha menampilkan performa terbaik, tetapi Sabah FC mampu lebih percaya diri dalam laga itu sehingga kekalahan tak terelakkan.

Pelatih asal Portugal itu mengatakan Sabah FC makin termotivasi mengalahkan PSM usai mencetak gol cepat pada menit keenam lewat Darren Lok. Pasalnya, gol itu menjadi titik awal kekalahan Juku Eja -julukan PSM.

PSM Makassar vs Sabah FC

"Mereka menciptakan lebih banyak peluang daripada kami, mereka tampil lebih baik," kata Bernardo Tavares, dilansir dari Makan Bola, Sabtu (7/10/2023).

"Sabah juga mencetak gol pada percobaan pertama yang mereka lakukan di pertandingan tersebut," lanjutnya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement