Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Fakta Lionel Messi Raih Trofi Ballon dOr 2021, Nomor 1 Jauhi Cristiano Ronaldo

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Selasa, 30 November 2021 |11:09 WIB
5 Fakta Lionel Messi Raih Trofi Ballon dOr 2021, Nomor 1 Jauhi Cristiano Ronaldo
Lionel Messi raih trofi Ballon dOr 2021. (Foto: Twitter/francefootball)
A
A
A

3. Juara Copa America Bantu Messi Jadi yang Terbaik

Lionel Messi bantu Timnas Argentinaa juara Copa America 2021

Alasan terbesar Messi layak meraih trofi Ballon dOr 2021 karena keberhasilannya mengantarkan Tim Nasional (Timnas) Argentina menjuarai Copa America 2021. Pasalnya terakhir kali Argentina menjuarai Copa America adalah pada edisi 1993.

Messi pun berperan penting dalam keberhasilan Argentina memenangkan Copa America 2021. Terbukti Messi keluar sebagai top skor, pencetak assist terbanyak, dan pemain terbaik di kompetisi tersebut. Menjuarai Copa America 2021 benar-benar membuat peluang Messi meraih Ballon dOr semakin besar.

2. Pemain Kedua PSG yang Menangkan Ballon dOr

George Weah

Sebelum Messi, PSG sudah pernah memiliki pesepakbola yang merasakan gelar Ballon dOr, pemain itu adalah George Weah. Sejatinya Weah mengangkat trofi Ballon dOr 1995 ketika sudah berseragam AC Milan.

Weah pindah dari PSG ke Milan pada Juli 1995. Namun, ia berhasil meraih gelar pemain terbaik dunia tersebut karena penampilan apiknya selama membela PSG di musim sebelum bergabung Milan.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement