1. Paris Saint-Germain (PSG)
Menurut laporan El Chiringuito, Paris Saint-Germain (PSG) juga tertarik kepada Aguero. Pemain berumur 32 tahun itu mungkin menjadi pengganti Kylian Mbappe yang dikabarkan akan pindah ke Real Madrid atau Liverpool pada musim depan.
(Mochamad Rezhatama Herdanu)