Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Dortmund vs Bayern, Ini 4 Fakta Menarik di Balik Laga

Ramdani Bur , Jurnalis-Rabu, 27 Mei 2020 |09:15 WIB
Dortmund vs Bayern, Ini 4 Fakta Menarik di Balik Laga
Joshua Kimmich cetak gol tunggal Bayern ke gawang Dortmund. (Foto: @FCBayern)
A
A
A

Kemudian, fakta ketiga soal gol yang dicetak Kimmich. Musim ini, Kimmich telah mencetak tiga gol dari luar kotak penalti. Jumlah tersebut merupakan yang terbanyak ketimbang personel Bayern lainnya musim ini.

Selanjutnya, fakta terakhir adalah keberhasilan kiper Bayern Manuel Neuer mengemas penampilan ke-400 di Liga Jerman (Bundesliga) dalam laga dini hari tadi. Neuer mencetak debut di Bundesliga bersama Schalke 04 pada pekan kedua Liga Jerman 2006-2007. Dari 400 penampilan itu, Neuer berhasil mencatatkan 192 clean sheet.

(Fetra Hariandja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement