Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ter Stegen Ingin Pemain Barcelona Evaluasi Penampilan Masing-Masing

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Selasa, 12 November 2019 |07:05 WIB
Ter Stegen Ingin Pemain Barcelona Evaluasi Penampilan Masing-Masing
Marc-Andre Ter Stegen (Foto: BarcaBlaugranes)
A
A
A

"Saya pikir menjadi hal penting ketika Anda berada di kondisi seperti ini, dan bersikap kritis terhadap penampilan Anda sendiri,” ujar Ter Stegen, melansir dari laman Football Espana, Selasa (12/11/2019).

Barcelona vs Slavia Praha

“Usai setiap pertandingan, bahkan jika anda menang, tetap saja ada hal-hal yang perlu ditingkatkan. Kami ini pesepakbola dan kami ingin menjadi profesional dalam mengkritik diri sendiri,” tutup mantan kiper Borussia Monchengladbach itu.

(Fetra Hariandja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement