“Sangat sulit untuk memiliki pemain yang bisa membuat perbedaan, bahkan ketika Anda memiliki banyak uang. Bila Anda memilikinya, Anda harus menjaganya dengan baik,” lanjut Wenger.

“Bila Anda ingin menjaga pemain, lebih baik untuk meyakinkan dia betapa pentingnya Anda untuk dia, daripada memberinya nol kesempatan untuk pergi ke klub lain,” tutupnya.
(Fetra Hariandja)