Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Juventus Belum Berhenti Datangkan Gelandang Anyar, Siapa Lagi yang Mendarat?

Ramdani Bur , Jurnalis-Rabu, 28 Agustus 2019 |10:10 WIB
Juventus Belum Berhenti Datangkan Gelandang Anyar, Siapa Lagi yang Mendarat?
Skuad Juventus jelang hadapi Parma di laga perdana Liga Italia 2019-2020. (Foto: @juventusfc)
A
A
A

Karena itu, jika gagal mendatangkan Rakitic, Juventus beralih ke gelandang Barcelona lainnya, Artuto Vidal. Sama seperti Rakitic, Vidal juga tidak berstatus sebagai gelandang andalan Barcelona saat ini. Namun, Vidal bisa dibilang lebih oke ketimbang Rakitic untuk Juventus.

Arturo Vidal

(Vidal bisa kembali ke Juventus)

Sebab, Vidal tak perlu beradaptasi dengan gaya sepakbola Italia, mengingat gelandang berpaspor Italia itu sempat berseragam Juventus dalam kurun 2011-2015. Karena itu, dipercaya salah satu dari Rakitic dan Vidal bakal berlabuh di Stadion Allianz pada bursa transfer kali ini.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement