Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Dimarahi Barcelona Gara-Gara Griezmann, Begini Reaksi Pique

Ezha Herdanu , Jurnalis-Jum'at, 22 Juni 2018 |07:11 WIB
Dimarahi Barcelona Gara-Gara Griezmann, Begini Reaksi Pique
Gerard Pique (Foto: AFP)
A
A
A

KRASNODAR – Keputusan Antoine Griezmann bertahan di Atletico Madrid memang memunculkan polemik. Pasalnya Griezmann sendiri sempat kencang diisukan sudah sepakat untuk bergabung dengan Barcelona pada bursa transfer musim panas 2018.

Bahkan pihak Barca sendiri sangat percaya diri untuk bisa mendapatkan jasa Griezmann, dengan mengosonkan nomor punggung tujuh untuk penyerang Timnas Prancis tersebut. Akan tetapi nyatanya Griezmann justru memilih untuk tetap bertahan di Atletico pada musim panas ini.

Pique

Hal tersebut pun membuat Barca mendapatkan bully-an dari sejumlah pecinta sepakbola di jejaring sosial. Bahkan salah satu pemain Barca sendiri, yakni Gerard Pique, juga melakukan hal sama dengan mem-posting video Griezmann bertahan di akun media sosialnya.

Baca Juga: Barcelona Sayangkan Keterlibatan Pique Terkait Keputusan Griezmann

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement