8 Klub yang Diprediksi Lolos Otomatis ke 16 Besar Liga Champions 2024-2025 Malam Ini, Nomor 1 Arsenal

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Rabu 29 Januari 2025 21:55 WIB
Trofi Liga Champions 2024-2025. (Foto: UEFA)
Share :

4. AC Milan

Tijjani Reijnders (tengah) bantu AC Milan menang 3-1 atas Real Madrid @acmilan

AC Milan masih bisa lolos langsung ke 16 besar berkat berada di peringkat keenam dengan 15 poin. Senasib seperti Atletico, Milan hanya butuh menang untuk mengamankan posisi delapan besar.

3. Atalanta

Masih dari Liga Italia, Atalanta juga bisa menyusul Liverpool dan Barcelona. Atalanta wajib menang atas Barcelona demi bisa lolos langsung via delapan besar.

2. Bayer Leverkusen

Leverkusen memiliki kans yang sangat kecil untuk bisa lolos langsung ke 16 besar. Tak hanya wajib menang di matchday 8, Leverkusen juga harus menang besar demi bisa menghindari kejaran tim lain yang juga memiliki poin yang sama dengan klub Bundesliga tersebut.

1. Arsenal

Arsenal menjadi salah satu kandidat kuat tim yang berhak lolos langsung ke 16 besar Liga Champions 2024-2025. Arsenal cuma butuh hasil sering kontra Girona nanti malam untuk bisa lolos ke babak berikutnya.

Pertandingan Liga Champions secara live dapat disaksikan streaming di Vision+ channel beIN Sport dengan klik di sini.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya