Daftar Line Up Timnas Indonesia U-19 vs Timnas Malaysia U-19 di Semifinal Piala AFF U-19 2024: Jens Raven Starter!

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Sabtu 27 Juli 2024 18:53 WIB
Berikut susunan pemain Timnas Indonesia U-19 vs Malaysia U-19 di Semifinal Piala AFF U-19 2024 (Foto: PSSI)
Share :

Arkhan Kaka dan Jens Raven bakal menjadi tumpuan di lini depan Timnas Indonesia U-19. Sebagai catatan, pemenang laga ini sudah ditunggu Thailand U-19 yang sudah memastikan tiket ke final setelah mengalahkan Australia U-19 1-0.

Berikut line up Timnas Indonesia U-19 vs Timnas Malaysia U-19 di semifinal Piala AFF U-19 2024:

Timnas Indonesia U-19 (3-5-2): Ikram Alghiffari; Alfharezzi Buffon, Kadek Arel, Muhammad Iqbal Gwijangge; Mufli Hidayat, Dony Tri Pamungkas, Welber Jardim, Figo Dennis, Kafiatur Rizky; Arkhan Kaka, Jens Raven.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya