5 Pemain yang Mencetak Hattrick di Liga Inggris Musim 2022-2023, Nomor 1 Penyerang Haus Gol!

Asthesia Dhea Cantika, Jurnalis
Kamis 06 Oktober 2022 17:10 WIB
5 pemain yang mencetak hattrick di Liga Inggris 2022-2023 (Foto: REUTERS)
Share :

1. Erling Haaland


Datang dari Bundesliga, Erling Haaland bersama Manchester City berhasil menggebrak Liga Inggris 2022-2023. Ia menjadi pemain pertama yang berhasil mencetak hattrick di kompetisi tersebut pada musim ini.

Tampil konsisten sejak laga debut, striker asal Norwegia ini tercatat mengoleksi 14 gol serta tiga assist dari delapan penampilan. Di antara 14 gol tersebut, Erling Haaland bahkan sudah membukukan tiga kali hattrick.

(Dimas Khaidar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya