Setien Yakin Ansu Fati Punya Tempat di Skuad Utama Barcelona

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Sabtu 13 Juni 2020 19:17 WIB
Penyerang muda Barcelona, Ansu Fati (Foto: Twitter/Barcelona)
Share :

Padahal, Fati sendiri tengah menunjukkan performa apik bersama skuad utama Barcelona. Fati yang bergabung ke tim utama pada Agustus telah mengemas empat gol dan satu assist sebelum akhirnya ia harus menepi karena cedera.

“Anda harus mengerti bahwa Anda harus memberinya ketenangan pikiran dan kepercayaan diri untuk mengeksploitasi apa yang ada di dalam dirinya,” tutupnya.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya