Rakitic: Barcelona Adalah Klub Sempurna bagi Saya

Bagas Abdiel, Jurnalis
Sabtu 13 Juni 2020 09:36 WIB
Ivan Rakitic (Foto: Barcelona)
Share :

“Jika ada sesuatu yang mengganggu, Anda harus bicara, tetapi idenya adalah saya ingin tinggal di sini lebih lama. Kepala dan hati saya secara jernih ada di Barcelona,” pungkasnya.

Pada musim panas lalu, Rakitic ditawari kesempatan untuk bergabung dengan Paris Saint-Germain (PSG) sebagai bagian dari kesepakatan bersama Neymar Jr. Sementara pada musim panas ini, ia disebut menjadi target potensial untuk hijrah ke Inter dan Juventus dengan maksud yang sama yakni kesepakatan pertukaran.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya