Para Pemain Liverpool Gugup Jelang Bergulirnya Liga Inggris 2019-2020

Andika Pratama, Jurnalis
Rabu 03 Juni 2020 00:01 WIB
Andy Robertson (Foto: Twitter/@LFC)
Share :

Liga Jerman sampai sekarang berhasil menyelenggarakan pertandingan dengan baik. Tidak ada kasus positif virus corona yang muncul akibat pertandingan di Liga Jerman. Hal itu menandakan kompetisi bisa beruglir kembali dengan protokol kesehatan ketat.

“Dengar, saya bisa mengerti orang-orang menjadi sedikit gugup. Orang-orang di pasukan kami gugup tentang hal itu (Liga Inggris kembali bergulir) pada awalnya. Saya pikir tidak lagi sekarang. Orang-orang melihat betapa amannya kami dan tidak ada batu yang terlewat,” ujar Robertson, menyadur dari Dailystar, Rabu (3/6/2020).

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya