Aston Villa vs Leicester City, Tim Tamu Berpotensi Menggila

Ramdani Bur, Jurnalis
Selasa 28 Januari 2020 11:49 WIB
Iheanacho saat hendak bobol gawang Aston Villa di leg I semifinal Piala Liga Inggris. (Foto: Yahoo News)
Share :

Vardy kemungkinan besar bakal dijadikan andalan pelatih Rodgers dalam laga nanti. Laga ini juga merupakan momentum penyerang 32 tahun tersebut untuk membuka kembali keran golnya.

Sekadar informasi dalam lima penampilan terkini di semua kompetisi bersama Leicester, Vardy gagal menciptakan gol. Bahkan di pertandingan terkini saat Leicester menang 4-1 atas West Ham, Vardy hanya tampil di 43 menit pertama karena mengalami masalah di sekitaran bagian belakang badannya.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya