Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Liga Futsal Profesional Putri 2023-2024: Kebumen Angels Bantai Netic Ladies FC 6-0!

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Sabtu, 01 Juni 2024 |11:01 WIB
Hasil Liga Futsal Profesional Putri 2023-2024: Kebumen Angels Bantai Netic Ladies FC 6-0!
Kebumen United kala berlaga. (Foto: Federasi Futsal Indonesia)
A
A
A

Babak Kedua

Kebumen Angels pun mendominasi permainan atas tim lawan dalam laga itu. Sebab, mereka melakukan manuver serangan dengan berbagai pola.

Kebumen Angels

Pertahanan Netic Ladies FC pun cukup tertelan dalam laga itu. Akan tetapi, mereka juga berusaha memberikan perlawanan agar dapat mencetak gol untuk mengejar ketertinggalan.

Kebumen Angels masih cukup perkasa bagi Netic Ladies FC. Sebab, mereka berhasil mencetak empat gol tambahan pada babak kedua.

Tim itu pun berhasil meraih kemenangan atas Netic Ladies FC dengan skor 6-0, yakni lewat Didiw, Nisma, Ade, Anggita, Ikeu, dan Antika. Hasil itu buah kerja keras para pemain tersebut dalam mengurung pertahanan Netic Ladies FC.

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement