Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Erik Ten Hag: Manchester United Harus Bangkit Demi Fans

Andhika Khoirul Huda , Jurnalis-Selasa, 26 Desember 2023 |09:05 WIB
Erik Ten Hag: Manchester United Harus Bangkit Demi Fans
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag (Foto: Reuters)
A
A
A

Perjuangan Man United untuk bangkit akan dimulai saat melawan Aston Villa dalam laga pekan ke-19 Liga Inggris 2023/2024. Laga boxing day itu akan berlangsung di Old Trafford pada Rabu (27/12/2023) pukul 03.00 WIB.

Tentunya pertandingan itu tidak akan dengan mudah bisa dimenangkan oleh Pasukan Manchester Merah. Sebab, tim asuhan Unai Emery saat ini tengah apik-apiknya dengan menduduki peringkat tiga klasemen sementara Liga Inggris 2023/2024 dengan raihan 39 poin, sama dengan Liverpool yang ada di posisi kedua dan hanya tertinggal satu poin dari sang pemuncak klasemen, Arsenal.

(Admiraldy Eka Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement