Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Negara yang Diprediksi Jadi Korban Pembantaian di Piala Dunia U-17 2023, Nomor 1 Negara Eropa

Reinaldy Darius , Jurnalis-Jum'at, 10 November 2023 |05:45 WIB
5 Negara yang Diprediksi Jadi Korban Pembantaian di Piala Dunia U-17 2023, Nomor 1 Negara Eropa
Piala Dunia U-17 2023 akan dimulai pada hari ini (Foto: FIFA)
A
A
A

1. Polandia

Timnas Polandia U-17

Biasanya, negara Eropa merupakan unggulan di kancah sepakbola. Timnas Polandia U-17 nampaknya punya generasi emas untuk menghadapi Piala Dunia U-17 2023 yang merupakan partisipasi ketiga mereka di level ini.

Namun, mereka dijegal oleh berbagai kesulitan menjelang turnamen. Mereka kehilangan empat pemain yang dideportasi ke Polandia karena minum-minuman beralkohol padahal belum cukup umur, mengingat mereka semua berusia di bawah 17 tahun.

Timnas Polandia U-17 pun tergabung dalam grup yang tidak mudah di Grup D. Jepang, Argentina, dan Senegal merupakan lawan-lawan mereka di fase grup.

(Reinaldy Darius)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement