Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kedatangan 6 Pemain Baru, Ini Formasi Juventus di Musim 2020-2021

Ramdani Bur , Jurnalis-Senin, 07 September 2020 |15:34 WIB
Kedatangan 6 Pemain Baru, Ini Formasi Juventus di Musim 2020-2021
Skuad Juventus di musim 2019-2020. (Foto: Twitter/@juventusfc)
A
A
A

Namun, dari enam pemain yang didatangkan manajemen Juventus pada musim panas 2020, hanya empat di antaranya yang kemungkinan dipentaskan sebagai starter. Dalam pola 4-3-3, posisi penjaga gawang dipercayakan kepada Wojciech Szczesny.

Luis Suarez

(Luis Suarez merapat ke Juventus)

Kemudian, empat bek sejajar diisi Sergino Dest, Matthijs de Ligt, Leonardo Bonucci dan Alex Sandro. Selanjutnya, tiga gelandang tengah Juventus ditempati Arthur Melo, Rodrigo Bentancur dan Aouar.

Bagaimana dengan pengisi lini terdepan? Paulo Dybala akan bertugas sebagai winger kanan, Cristiano Ronaldo (winger kiri) dan Luis Suarez (penyerang tengah). Melihat komposisi personel di atas, fans Juventus boleh berharap tim kesayangan mereka meraih banyak gelar pada 2020-2021.

Berikut prakiraan formasi Juventus di musim 2020-2021:

(4-3-3): Szczesny; Dest, De Ligt, Bonucci, Alex Sandro; Arthur, Bentancur, Aouar; Dybala, Ronaldo, Suarez.

(Fetra Hariandja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement