Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Pertandingan Liga Jerman 2019-2020, Minggu 14 Juni

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Senin, 15 Juni 2020 |06:28 WIB
Hasil Pertandingan Liga Jerman 2019-2020, Minggu 14 Juni
Liga Jerman. (Foto: Bundesliga)
A
A
A

Hingga laga usai, skor tetap tak berubah, 1-1. Hasil ini membuat Schalke menempati posisi kesembilan dengan perolehan 39 poin. Sementara bagi Leverkusen, meski gagal meraih poin penuh, mereka berhasil masuk ke zona Liga Champions, menempati posisi keempat klasemen dengan Raihan 57 poin.

Sementara di laga lainnya, Mainz gagal mempertahankan tren positif yang mereka raih di laga sebelumnya. Kali ini mereka takluk 0-1 saat kedatangan Augsbug. Hasil buruk ini membuat skuad Achim Beirerlorzer mulai terancam. Sebab, mereka hanya terpaut tiga angka dari Werder Bremen yang menghuni zona degradasi.

Berikut Hasil Pertandingan Liga Jerman 2019-2020, Minggu 14 Juni

Mainz 05 vs Augsburg: 0-1

Schalke 04 vs Bayer Leverkusen: 1-1

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement