Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cristiano Ronaldo Ikut Rayakan Gol Vinicius Jr ke Gawang Barcelona

Ramdani Bur , Jurnalis-Senin, 02 Maret 2020 |18:19 WIB
Cristiano Ronaldo Ikut Rayakan Gol Vinicius Jr ke Gawang Barcelona
Ronaldo saat menyaksikan langsung laga Madrid vs Barcelona. (Foto: ESPN)
A
A
A

Uniknya, Vinicius merayakan gol ke gawang Barcelona dengan melakukan selebrasi “sii” ala Ronaldo. Gol yang dicetak Vinicius rupanya memacu semangat personel Madrid. Setelah itu, Madrid menggandakan keunggulan pada menit 91 via Mariano Diaz, sekaligus mengunci kemenangan 2-0 atas Barcelona.

Berkat kemenangan atas Barcelona, Madrid naik ke puncak klasemen sementara Liga Spanyol 2019-2020 dengan koleksi 56 angka. Madrid unggul satu poin dari Barcelona di tempat kedua.

(Fetra Hariandja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement