Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Keputusan Chelsea Rekrut Hakim Ziyech Sudah Tepat

Ezha Herdanu , Jurnalis-Jum'at, 14 Februari 2020 |07:35 WIB
Keputusan Chelsea Rekrut Hakim Ziyech Sudah Tepat
Hakim Ziyech (Foto: Instagram/Hakim Ziyech)
A
A
A

LONDON – Legenda Liverpool, Jamie Carragher, ikut mengomentari keputusan Chelsea merekrut Hakim Ziyech dari Chelsea. Carragher menilai bahwa keputusan transfer Ziyech tersebut memang tepat dilakukan manajemen Chelsea.

Sebagaimana diketahui, Ziyech memang dipastikan bakal bergabung dengan Chelsea ketika jendela bursa transfer musim panas 2020 dibuka pada 1 Juli. Manajemen Chelsea merekrut Ziyech dengan 44 juta euro atau sekira Rp652 miliar.

Hakim Ziyech

Keputusan manajemen Chelsea merekrut Ziyech memang cukup tepat. Pasalnya selama empat musim membela Ajax, Ziyech memang selalu jadi andalan. Bahkan pada musim 2019-2020, Ziyech berhasil menyumbangkan 8 gol serta 21 assist dari 30 penampilannya bersama Ajax.

Baca Juga: Hakim Ziyech Akhirnya Buka Suara Setelah Dikonfirmasi Bakal ke Chelsea

Carragher percaya transfer Ziyech memang sangat tepat untuk dilakukan oleh pihak Chelsea. Ia juga mengatakan bahwa transfer personel Timnas Maroko itu sebagai bentuk Frank Lampard kecewa dengan manajemen Chelsea yang gagal memboyong pemain baru di bursa transfer musim dingin 2020.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement