Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

PSG Disingkirkan Man United, Neymar Salahkan Ofisial VAR

Ramdani Bur , Jurnalis-Kamis, 07 Maret 2019 |09:49 WIB
PSG Disingkirkan Man United, Neymar Salahkan Ofisial VAR
Neymar menyaksikan laga PSG vs Man United dari tribun Stade Parc des Princes. (Foto: Sportbible)
A
A
A

Neymar Jr

Man United pun menang 3-1 atas PSG. Meski agregat sama kuat 3-3, namun Man United berhak melaju ke perempatfinal karena unggul agresivitas gol tandang.

“Ini memalukan. Mereka (UEFA) menempatkan 4 orang yang tidak mengerti sepakbola untuk menyaksikan gerak lambat. Ini sangat tidak nyata,” kata Neymar di akun Instagram-nya.

Neymar sendiri tidak tampil dalam laga dini hari tadi. Pesepakbola 27 tahun itu absen karena masih dalam perawatan cedera metatarsal.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement