Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Terlalu Ambisius, Ronaldo Sampai Diminta Berhenti Berlatih

Hendry Kurniawan , Jurnalis-Senin, 18 Februari 2019 |02:32 WIB
Terlalu Ambisius, Ronaldo Sampai Diminta Berhenti Berlatih
Cristiano Ronaldo (Foto: Media Juventus)
A
A
A

"Saya juga akan memberinya tumpangan saat pergi maupun pulang dari latihan. Tetapi, saya harus menunggu satu jam di tempat latihan, karena dia tidak pernah ingin pergi. Saya akan menggedor jendela gym dan berkata, 'Ayo Cris, saatnya berhenti - sudah terlambat,’" lanjut Tonito.

Cristiano Ronaldo

Pada akhirnya, kerja keras yang dilakukan Ronaldo tersebut terbayar. Kini pemain asal Portugal itu merupakan peraih trofi Ballon d’Or terbanyak bersama dengan Lionel Messi. Ronaldo juga telah memenangkan banyak kejuaraan bersama Manchester United dan Real Madrid, termasuk gelar juara Liga Champions dan Piala Dunia Klub.

(Fetra Hariandja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement