Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bos Persib: Selamat PBR!

Oris Riswan , Jurnalis-Jum'at, 31 Oktober 2014 |04:04 WIB
Bos Persib: Selamat PBR!
Manajem Persib Bandung, Umuh Muchtar ucapkan selamat kepada PBR usai lolos ke semifinal (Foto: Ilustrasi Okezone)
A
A
A

"Saya tidak mau bicara lah, biar kalian yang melihat bagaimana kinerja wasit. Itu murni 100 persen penalti. Tapi saya tidak bisa ngomong apa-apa, lebih baik kalian yang mengatakan. Itu kelihatan sekali kalau di tayangan ulang," jelas Umuh.

Sementara soal insiden usai laga saat ia menghampiri wasit, Umuh memberi penjelasan. Ia mengaku saat itu hanya ingin menghampiri wasit dan menginstruksikan ormas yang dipimpinnya untuk melindungi wasit agar tidak diamuk bobotoh.

"Saya menginstruksikan tolong amankan wasit, jangan sampai ada keributan. Cuma tadi ada kesalahpahaman dengan petugas keamanan, disangkanya saya menyerobot," bantah Umuh.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Banner
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Terpopuler
Advertisement