Inter Milan Juara Paruh Musim Liga Italia 2025-2026, Cristian Chivu: Enggak Penting!

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Kamis 15 Januari 2026 14:13 WIB
Cristian Chivu merasa juara paruh musim Liga Italia 2025-2026 tidaklah penting (Foto: Inter Milan)
Share :

“Ini hanya berarti kami bisa kompetitif. Tapi, seperti yang pernah saya katakan, ini akan jadi pertarungan untuk meraih setiap poin (hingga akhir),” tukas pria asal Rumania itu.

2. Layak Sukses

Soal kemenangan lawan Lecce, Chivu merasa senang lantaran anak asuhnya memiliki sikap yang benar untuk meraih poin penuh. Ia merasa Inter memang layak mendapatkan tiga angka.

“Tim ini memiliki sikap yang benar, mereka yakin hingga akhir dan punya hati untuk membawa pulang tiga poin. Anda lebih cenderung kalah ketimbang menang dalam laga seperti ini. Anak-anak layak dengan kesuksesan ini,” tandasnya.

Setelah ini, Inter akan menghadapi Udinese pada giornata 21 Serie A 2025-2026. Duel dijadwalkan berlangsung di Bluenergy Stadium, Udine, Italia, Sabtu 17 Januari 2026 pukul 21.00 WIB.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya