Tanggapan Gerald Vanenburg soal 30 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Dipanggil untuk di Piala AFF U-23 2025

Cikal Bintang, Jurnalis
Senin 16 Juni 2025 18:18 WIB
Gerald Vanenburg bersama Jens Raven. (Foto: Instagram/geraldvanenburgofficial)
Share :

2. Turnamen Pemanasan

Gerald Vanenburg

Adapun, turnamen ini bisa menjadi ‘pemanasan’ sebelum Timnas Indonesia U-23 berjuang di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026. Fase kualifikasi itu akan akan digelar pada 3 - 9 September 2025. Timnas Indonesia U-23 akan tergabung bersama Korea Selatan, Makau, dan Laos di Grup J.

Sekadar diketahui, hanya 15 dari 44 tim yang berhak memastikan diri lolos ke Piala Asia U-23 2026. Tim-tim itu diambil dari 11 juara, serta empat runner-up terbaik dari setiap grup.

Bisa dibilang, beban berat dipikul oleh pasukan Gerald Vanenburg menjelang Kualifikasi Piala Asia U-23 2026. Sebab diketahui, Garuda Nusantara mampu mencapai babak semifinal dan finis di peringkat empat dalam turnamen edisi sebelumnya (2024).

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya