Borneo FC vs PSS Sleman: Pesut Etam Bertekad Bangkit

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Jum'at 31 Januari 2025 00:08 WIB
Sesi latihan Borneo FC. (Foto: Instagram/borneofc.id)
Share :

"Kami akan melanjutkan perjalanan. kami akan kembali ke rumah pada hari Minggu untuk memberikan penampilan yang kompetitif lainnya," sambung Joaquin Gomez.

Bali United vs Borneo FC (Foto: Instagram/@baliunitedfc)

"Itu untuk lebih dekat mendapatkan tiga poin lagi," tambahnya.

Saat ini Borneo FC berada di posisi kesembilan Liga 1 2024-2025 dengan 29 poin. Poin itu dari delapan kemenangan, lima imbang, dan tujuh kekalahan.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya