"Sekarang kami harus beradaptasi dengan cepat dengan kondisi lapangan gerflor dalam latihan (terkadang licin) dan dengan gaya permainan Thailand dalam pertandingan persahabatan,” lanjutnya.
Kini dengan persiapan yang matang itu, diharapkan Timnas Futsal Indonesia bisa langsung mengamuk dan memetik kemenangan di laga melawan Kamboja siang nanti.
Berikut Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Kamboja di Piala AFF Futsal 2024 di RCTI+:
Senin 4 November 2024 Pukul 13.00 WIB
(Rivan Nasri Rachman)