Termasuk Persija Jakarta, Bojan Hodak Ungkap Pesaing Berat Persib Bandung di Liga 1 2024-2025

Miftahul Ghani, Jurnalis
Sabtu 03 Agustus 2024 22:24 WIB
Bojan Hodak memprediksi ada lima tim yang akan menjadi pesaing Persib Bandung di Liga 1 2024-2025 (Foto: Media Persib Bandung)
Share :

Hodak merasa terlalu dini untuk membicarakan prediksi lawan. Apalagi, Liga 1 2024-2025 belum berjalan.

“Tapi kami menatap laga demi laga, kami memiliki target tiap laganya,” tegas Hodak.

Karena itu, pelatih berkepala plontos itu memilih untuk melihat kekuatan saat Liga 1 2024-2025 sudah berjalan. Terlebih, Persib juga akan bermain di AFC Champions League (ACL) 2 2024-2025.

“Jadi jadwalnya akan padat, kami akan memainkan banyak pertandingan. Kami juga harus melakukan rotasi dan kita lihat nanti setelah pertandingan pertama,” pungkasnya.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya