Blak-blakan, Asisten Pelatih Persib Bandung Ngaku Lebih Nyaman di Indonesia ketimbang Malaysia

Miftahul Ghani, Jurnalis
Kamis 11 Januari 2024 14:03 WIB
Asisten pelatih Persib Bandung Miro Petric ngaku lebih nyaman berada di Indonesia ketimbang Malaysia. (Foto: Miftahul Ghani/MPI)
Share :

“Jadi ini waktu yang cukup berat bagi saya, banyak melakukan perayaan dalam beberapa pekan terakhir. Jadi saya juga tidak banyak berlatih untuk diri sendiri,” lanjut pria 43 tahun ini.

Akan tetapi, dia belum bisa mengajak istrinya itu ke Bandung. Dokumen yang belum lengkap menjadi alasannya.

“Dia masih tinggal di sana (Kroasia) sekarang karena masih harus mengurus dokumen dan visa. Tapi dia akan tiba dalam beberapa pekan ke depan,” tambah pemegang lisensi A UEFA ini.

 Saat ini, Miro Petric sedang berjuang meningkatkan performa Persib Bandung agar lolos ke Championship Series di Liga 1 2023-2024. Hingga memainkan 23 pertandingan, Persib Bandung duduk di posisi tiga dengan 40 angka, terpaut 11 poin dari Borneo FC di puncak klasemen.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya