Rafael Leao mengatakan timnya akan bahu-membahu mewujudkan hal tersebut. Dia mengakui hal itu memang tidak akan mudah karena perjalanan dalam Liga Europa masih panjang.
"Dengan semua rekan satu tim saya, kami tahu memiliki tanggung jawab untuk dikenang karena hal itu juga," ucapnya.
(Admiraldy Eka Saputra)