Jadwal Perempatfinal Liga Champions 2022-2023: Ada Real Madrid vs Chelsea hingga Manchester City vs Bayern Munich!

Dimas Khaidar, Jurnalis
Jum'at 17 Maret 2023 21:09 WIB
Berikut jadwal perempatfinal Liga Champions 2022-2023 (Foto: Reuters)
Share :

Sementara itu, wakil Italia lainnya yakni Inter Milan bakal melakoni laga sengit kontra Benfica. Nerazzurri -julukan Inter Milan- patut mewaspadai Benfica yang tampil gacor pada babak 16 besar Liga Champions 2022-2023.

Menarik dinantikan siapa yang berhasil lolos ke babak selanjutnya alias semifinal Liga Champions 2022-2023. Pasalnya, hanya empat tim yang mampu mengisi slot semifinal tersebut.

Berikut Jadwal Perempatfinal Liga Champions 2022-2023

Leg I

11 April 2023

Benfica vs Inter Milan

Real Madrid vs Chelsea

Manchester City vs Bayern Munich

AC Milan vs Napoli

Leg II

18 April 2023

Napoli vs AC Milan

Inter Milan vs Benfica

Chelsea vs Real Madrid

Bayern Munich vs Manchester City

(Dimas Khaidar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya